PENGENALAN KOMPUTER

kata komputer berasal dari bahasa asing to compute yg artinya menghitung.komputer dapat didefinisikan sebagai rangkaian alat elektronik yg bekerja bearsama-sama dan dapat melakukun serangkaian pekerjaan secara otomatis malalui instruksi atau program yg di berikan kepadanya.

PERANGKAT KERAS(HARDWARE)
Hardware adalahseluruh komponen peralatan yang membentuk suatu sistem komputer dan peralatan lainnya yg memungkinkan komputer dapat melaksanakan fungsinya.

macam-macam Hardware

1.keyboard
keyboard adalah peralatan yg berfungsi untuk memasukan data atau instruksi danprogram yg langsung ditik.

2.mouse
mouse adalah peralatan yg berfungsi untuk memasukan input data dan program dengan cara mengklik.

3.monitor
monitor adalah peralatan yg berfungsi untuk menampilkan hasil pengolahan data atau gambar pada layar komputer.

4.printer
printer adalah peralatan yg berfungsi untuk menampilkan atau mencetak hasil yg berupa data teks atau gambar.


PERANGKAT LUNAK
MICROSOFT WORLD merupakan perangkat software (perangkat lunak) pengolah kata dari keluarga.microsoft software yg banyak di pakai instansi di indonesia karena software ini mudah digunakan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar